TOPIK
Kuliner Jalan Suryakencana
-
Kalau Hogsmeade Punya Butterbeer, Maka Bogor Punya Bir Kotjok
Rasa dari campuran rempah-rempah ini sangat segar. Meskipun disajikan dingin bersama batu es, namun sensasi rasa hangat dari jahe tetap terasa.